Keseruan Rafting di Malang

Keseruan Rafting di Malang

Rafting adalah kegiatan seru yang memiliki banyak manfaat dan sangat cocok untuk semua kalangan. Berikut beberapa alasan mengapa rafting di Malang sangat seru
4 Lokasi Rafting di Malang

4 Lokasi Rafting di Malang

Rafting merupakan salah satu permainan ekstrim yang seru. Bagi kamu yang belum pernah, wajib cobain beberapa lokasi rafting yang cocok untuk pemula di Malang

Tips Aman Melakukan Rafting di Kasembon Rafting

Tips Aman Melakukan Rafting Rafting atau arung jeram merupakan salah satu olahraga yang terbilang ekstrim, tak jarang banyak orang yang enggan melakukannya karena berbagai alasan seperti, tak bisa atau kurang mahir dalam berenang. Bagi Anda yang tidak bisa berenang atau kurang mahir jangan khawatir anda tetap bisa mengikuti olahraga arung jeram atau rafting ini. Karena olahraga arung jeram atau rafting ini masuk dalam kategori olahraga ekstrim maka resiko saat melakukan pengarungan pasti ada, jadi ada baiknya kita mengetahui tips yang aman ketika melakukan olahraga ini. Disini kita akan membahas tips melakukan kegiatan arung…continue reading →

KAMPUNG RAFTING DI PUJON

Rafting di Malang atau arung jeram adalah salah satu olahraga arung jeram yang sangat menarik untuk di coba, selain mempunyai arus-arus yang deras dan jeram-jeram yang panjang dan menantang dengan menggunakan wahana tertentu dan alat-alat yang akan di pakai untuk ber-arung jeram. Salah satu rafting yang sangat menantang adalah Kampoeng Rafting. Kampoeng Rafting ini akan memberikan sensasi kepada anda dengan arus-arus yang sangat menantang dan menarik, dan pastinya akan menguji adrenalin anda.Ketika Anda melakukan kegiatan rafting Anda dapat melihat  pemandangan alam dan merasakan sejuknya daerah pedesaan. Aliran sungai di sungai ini terhitung cukup…continue reading →

WISATA RAFTING DI KASEMBON MALANG | 0878-3615-2078

RAFTING KASEMBON MALANG Rafting Kasembon  merupakan salah satu kegiatan di alam terbuka yang membutuhkan kemampuan fisisk dan mental yang baik. Mengapa demikian karena kegiatan ini sangat menantangan dan menguji adrenalin yang Anda miliki. Lokasi yang digunakan untuk melakukan kegiatan rafting biasanya berada di daerah yang masih hijau, asri, dan jauh dari polusi. Salah satu lokasi rafting yang sudah popular di Kota Malang adalah “Kasembon Rafting”. Kasembon Rafting menawarkan sensasi yang berbeda di bandingkan dengan tempat rafting-rafting yang lainnya. Keunggulan dari tempat rafting ini adalah tempat rafting yang menghadirkan pemandangan yang indah serta dikelilingi pegunungan dan bukit serta…continue reading →
  • 1
  • 2